Penyambung Hidup Petani Kentang Dieng

Lingkungan, Video149 Dilihat

Musim kemarau di Dieng membuat petani kentang menyedot air dari Telaga Merdada, Banjarnegara Jawa Tengah. Petani menggunakan mesin penyedot dengan rangkaian pipa yang disambung untuk mengairi lahan pertanian mereka yang jaraknya hingga 800 meter dari satu-satunya sumber air tersebut.

Telaga Merdada menjadi satu-satunya sumber air yang paling dekat dengan lahan pertanian kentang. Petani yang menyedot air dari Telaga Merdada mencapai 200-an orang dan berasal dari tiga desa di sekitar telaga, yakni Desa Karangtengah, Dieng dan Bakal. Setiap hari mereka harus mengeluarkan dana lebih agar tanaman kentang mereka bisa dipanen.

https://www.youtube.com/watch?v=qTdCHhSU_6Akentang dieng

Tinggalkan Balasan