Sukses Berdayakan Warga Sekitar Purwokertokita.com, Purbalingga – Pandemi Covid-19 membuat bisnis tanaman hias menggeliat. Kebijakan untuk tetap di rumah saja membuat masyarakat mencari hiburan agar terhindar dari stress dengan bercocok tanam. Tanaman hias menjadi salah satu pilihan yang paling digemari masyarakat. Hal ini membuka peluang tersendiri bagi Akhmad Nurudin (37) untuk membuka usaha media tanam dan aneka pot. Bekas tempat …